//
you're reading...
Dunia Pendidikan

MENGAPA PTK ANDA DI TOLAK?.

Banyak diantara guru-guru yang mengeluh, beberapa PTK yang sudah dibuat dalam rangka kenaikan pangkat ke IV/b selalu saja ditolak. Ada yang menyerah ada yang pantang mundur tetap menulis dan memperbaiki PTK yang sudah DITOLAK itu.

Alasan-alasan PTK DITOLAK, berikut bagi kepada temen-temen semoga bermanfaat:

 

No

Hal terdapat pada KARYA TULIS ILMIAH

Alasan penolakan dan saran

1

KARYA TULIS ILMIAH dinyatakan sebagai Laporan PTK namun tidak jelas apa, bagaimana dan mengapa kegiatan tindakan yang dilakukan, juga tidak jelas bagaimana peran hasil evaluasi dan refleksi pada penentuansiklus-siklus berikutnya.

 

 

KARYA TULIS ILMIAH dinyatakan sebagai laporan PTK, namun : tidak jelas apa, bagaimana dan mengapa kegiatan tindakan yang dilakukan, juga tidak jelas bagaimana peran hasil evaluasi dan refleksi pada penentuan siklus-siklus berikutnya.

Disarankan untuk membuat KARYA TULIS ILMIAH baru, misalnya berupa laporan penelitian tindakan, atau tinjauan ilmiah, prasaran ilmiah, karya ilmiah populer, diktat, buku pelajaran, dan karya terjemahan.

Bila KARYA TULIS ILMIAH tersebut berupa laporan penelitian tindakan maka sistematikanya paling tidak memuat:

(Bab I) Pendahuluan yang menjelaskan tentang Latar Belakang Masalah, Perumusan Masalah dan Cara Pemecahan Masalah melalui rencana tindakan yang akan dilakukan, Tujuan dan Kemanfaatan Hasil Penelitian; (Bab II) Kajian / Tinjauan Pustaka yang berisi uraian tentang kajian teori dan pustaka tentang apa, bagaimana dan mengapa kegiatan tindakan yang dilakukan; (Bab III) Metode Penelitian yang menjelaskan tentang prosedur penelitian; (Bab IV) Hasil penelitian berisi tindakan tiap siklus,data lengkap tiap siklus,perubahan pada siswa, pengawas sekolah dan klas, bahasan seluruh siklus ; dan (Bab V) Simpulan dan Saran-Saran.

Laporan penelitian harus pula melampirkan (a) semua instrumen yang digunakan dalam penelitian, terutama lembar pengamatan, b) contoh-contoh hasil kerja dalam pengisian/ pengerjaan instrumen baik oleh pengawas sekolah maupun siswa, (c) dokumen pelaksanaan penelitian yang lain seperti foto-foto kegiatan, daftar hadir, cacatan harian dalam pelaksanaan PTK, surat ijin, dan lain-lain.

2

KARYA TULIS ILMIAH dinyatakan sebagai laporan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilakukan oleh pengawas tanpa kolaborasi dengan guru

 

KARYA TULIS ILMIAH dinyatakan sebagai laporan PTK, namun pengawas sekolah melakukannya tanpa beekerjasama dengan guru. Atau TIDAK mencantumkan nama guru yang bekerjasama dalam melakukan PTKnya.

Disarankan untuk membuat KARYA TULIS ILMIAH baru, misalnya berupa laporan penelitian tindakan sekolah, atau tinjauan ilmiah, prasaran ilmiah, karya ilmiah populer, diktat, buku pelajaran, dan karya terjemahan.

Bila KARYA TULIS ILMIAH tersebut berupa laporan penelitian tindakan sekolah maka sistematikanya paling tidak memuat:

(Bab I) Pendahuluan yang menjelaskan tentang Latar Belakang Masalah, Perumusan Masalah dan Cara Pemecahan Masalah melalui rencana tindakan yang akan dilakukan, Tujuan dan Kemanfaatan Hasil Penelitian; (Bab II) Kajian / Tinjauan Pustaka yang berisi uraian tentang kajian teori dan pustaka tentang apa, bagaimana dan mengapa kegiatan tindakan yang dilakukan; (Bab III) Metode Penelitian yang menjelaskan tentang prosedur penelitian; (Bab IV) Hasil penelitian berisi tindakan tiap siklus,data lengkap tiap siklus,perubahan pada siswa, pengawas sekolah dan klas, bahasan seluruh siklus ; dan (Bab V) Simpulan dan Saran-Saran.

Laporan penelitian harus pula melampirkan (a) semua instrumen yang digunakan dalam penelitian, terutama lembar pengamatan, b) contoh-contoh hasil kerja dalam pengisian/ pengerjaan instrumen baik oleh pengawas sekolah maupun siswa, (c) dokumen pelaksanaan penelitian yang lain seperti foto-foto kegiatan, daftar hadir, cacatan harian dalam pelaksanaan PTK, surat ijin, dan lain-lain.

3

KARYA TULIS ILMIAH yang diajukan berupa penelitian tindakan kelas (PTK) namun belum mengikuti kaidah penelitian tindakan

a.metode penelitian belum mengemukakan tahapan dan tindakan tiap siklus dan indikator keberhasilannya

b.pada laporan hasil dan pembahasan belum melaporkan data lengkap tiap siklus, perubahan yang terjadi pada guru, kepala sekolah atau tenaga kependidikan lain

c.lampiran belum lengkap (a) semua instrumen yang digunakan dalam penelitian terutama lembar pengamatan, test (b) contoh hasil kerja siswa dalam pengisian instrumen pelaksanaan oleh siswa dan pengawas sekolah , dokumen pelaksanaan seperti foto kegiatan, daftar hadir dan lainnya

KARYA TULIS ILMIAH yang diajukan berupa penelitian tindakan kelas, namun (a) metode penelitian belum mengemukakan tahapan dan tindakan tiap siklus dan indikator keberhasilannya, (b) pada laporan hasil dan pembahasan belum melaporkan data lengkap tiap siklus, perubahan yang terjadi pada siswa, pengawas sekolah atau kelas serta bahasan terhadap keseluruhan hasil penelitian dan (c) lampiran belum lengkap

Disarankan memperbaiki laporan PTK tersebut. Isi laporan penelitian tindakan kelas paling tidak memuat:

(Bab I) Pendahuluan yang menjelaskan tentang Latar Belakang Masalah, Perumusan Masalah dan Cara Pemecahan Masalah melalui rencana tindakan yang akan dilakukan, Tujuan dan Kemanfaatan Hasil Penelitian; (Bab II) Kajian / Tinjauan Pustaka yang berisi uraian tentang kajian teori dan pustaka tentang apa, bagaimana dan mengapa kegiatan tindakan yang dilakukan; (Bab III) Metode Penelitian yang menjelaskan tentang prosedur penelitian; (Bab IV) Hasil penelitian berisi tindakan tiap siklus,data lengkap tiap siklus,perubahan pada siswa, pengawas sekolah dan klas, bahasan seluruh siklus ; dan (Bab V) Simpulan dan Saran-Saran.

Laporan penelitian harus pula melampirkan (a) semua instrumen yang digunakan dalam penelitian, terutama lembar pengamatan, b) contoh-contoh hasil kerja dalam pengisian/ pengerjaan instrumen baik oleh pengawas sekolah maupun siswa, (c) dokumen pelaksanaan penelitian yang lain seperti foto-foto kegiatan, daftar hadir, cacatan harian dalam pelaksanaan PTK, surat ijin, dan lain-lain.

 

About suaidinmath

Mohon kontribusi untuk menambal retak dan langkah kesempurnaan tulisan ini ...

Diskusi

4 respons untuk ‘MENGAPA PTK ANDA DI TOLAK?.

  1. Assalamu’alaiku wr. wb.
    Saya perkenalkan :
    Nama Edy Siswanto Unit Kerja SMP N 1 Purwoharjo Banyuwangi.
    Pada tahun 2012 sy mengajukan usulan angka kredit dari gol 4b ke 4c dengan masa penilaian
    1 jan 2010 sd 31 Des 2012 (6 semester). Saya dapat surat dari kementrian Pend dan Kebud bahwa masa penilaian yang di hitung hanya pada periode 1 Jan 2010 s.d 30 juni 2012 (5 semester) dengan hasil penilaian Unsur pengembangan Profesi dapat 12 point tetapi jumlah total AK hanya 665 (yang dibuthkan 700).
    Berdasarkan surat tersebut maka sy masih memiliki masa penilaian pada 1 juli 2012 sd 31 Des 2012 dan 1 Jan 2013 sd 31 Des 2013. Pertanyaan saya
    1. Bagaimana Dupaknya?
    2. Dokumen apa saja yang hars sy lampirkan
    3. Dikirim kemana berkasnya?
    Demikian pertanyaan saya atas perhatian dan penjelasanya sy sampaikan terima kasih.
    Wassalamu’alaikum wr.wb

    Edy Siswanto

    Suka

    Posted by edy | 1 Februari 2014, 10:24 pm
  2. ohh jadi di jakarta adalah pusatnya ya??

    Suka

    Posted by Istanamurah | 10 Maret 2014, 3:42 am
  3. Assalamu’alaikum Wr…Wb..
    Saya Nur Muafiah salah satu guru di SMA NEGERI.
    Saya ingin tanya Pak. Sy mengajukan kenaikan pangkat, namun ditolak. Kemudian saya menemukan artikel pada forum ini tentang alasan PTK ditolak. Saya boleh tau sumber dari alasan PTK ditolak tersebut pak.
    Mohon penjelasanya Pak. Terima Kasih
    Wassalamu’alaikum Wr…Wb…

    Suka

    Posted by Nur Muafiah | 11 April 2019, 4:04 am

Tinggalkan Balasan, sampaikan gagasan Anda di ruang komentar ini...

Hari ini

Januari 2014
S S R K J S M
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  

Statistik Blog

  • 6.866.649 hit

Arsip blog

Award Blog Pendidikan 2012

Masukkan alamat email Anda untuk berlangganan blog ini dan menerima pemberitahuan tulisan-tulisan baru melalui email.

Bergabung dengan 314 pelanggan lain

Teratas

newsalloy

NewsAlloy button

MUSIK

suara Edukasi

 

 http://radioedukasi.com/modules/mod_miniradio/mod_miniradio.swf

suara_edukasi

RADIO EDUKASI

Live Streaming AM 1251 kHz

Silahkan unduh produk audio radio Suara edukasi

[KLIK DISINI]

Rhakateza's Weblog

Aku menulis karena aku ada

educatinalwithptk

PTK The Frontiers Of New Technology

Zaimuttpjok/tik

BERBAGI INFORMASI PENDIDIKAN DAN KISAH HIDUP

isti

Siapapun Anda, jika nyasar ke sini semoga tak menyesal 😋🐝🌸

ANNISA USH SHOLIHAH

ALL ABOUT CHEMIS_3 (sharing for carring)

Dinas Dikpora Kab. Dompu

Ikhlas Mendidik Untuk Martabat Bangsa dan Negara

Vox Populi

A curated webspace for Poetry, Politics, and Nature. Over 20,000 daily subscribers, 7,000 archived posts, 73 million hits and 5 million visitors.

Architecture Here and There

Style Wars: classicism vs. modernism

Stories From the Belly

A Blog About My Female Body and Its Appetites

mywordpool

"Words - so innocent and powerless as they are, as standing in a dictionary, how potent for good and evil they become in the hands of one who knows how to combine them." ~Nathaniel Hawthorne

Whatever

TIME TO REGISTER TO VOTE

rachel eats

stories, pictures and cooking tales from an english woman living in rome.

y

what it comes down to

tangerine drawings

scribbles and recipes from a pastry chef in paris

Extra Dry Martini

Straight up, with a twist.